Contoh Percakapan Greeting – Awalan sebuah percakapan pasti dimulai dengan sapaan, biasa kita sebut sebagai Greet-ing dalam bahasa inggris. Namun tahukah kamu bahwa Greet-ing salam/tegursapa dalam aturan bahasa mempunyai dua bentuk tegursapa yakni :
-
Greet-ing resmi/formal.
-
Greet-ing tidak resmi/informal.
Lazimnya kedua macam ini tidak hanya ada dalam aturan bahasa Inggris, tapi juga dimiliki oleh bahasa-bahasa lainnya baik Indonesia, Korea, Jerman ataupun Jepang.
Contoh Percakapan Greet-ing Bahasa.Inggris
Disini kami akan memberikan dua contoh berdasarkan bentuk tegur sapa yang resmi ataupun tidak dalam sebuah percakapan dan penjelasan situasi formal dan tidak.
Contoh percakapan Greet-ing resmi.
Percakapan resmi ini disituasikan dengan keadaan seperti di kantor kepada atasan, guru dan pengurus sekolah, ataupun tempat acara formal lainnya. Kamu bisa memulai sebuah obrolan dengan salam seperti contoh percakapan dibawah ini.
Me : “Good.afternoon, Sir”/”Good.night, father”/”Good.morning teacher”
You : “Good.morning, sasa(me)”
Contoh percakapan Greet-ing tidak resmi/santai/bebas.
Obrolan dengan teman dikategorikan sebagai percakapan informal, teman sebaya atau dibawah kita dengan situasi yang akrab atau tidak resmi. Contoh percakapan Greet-ing tidak resmi dalam bahasa inggris adalah sebagai berikut.
Me : “Hii mega.” | Other : “Hi, susi.”
Me : “Hello mega.” | Other : “Hello susi.”
Me : “how’s your day” | Other : “Great, because we met.”
Me : “how are you.” | Other : “I’m well, how about you?”
Pada dasarnya tegursapa bentuk ini tidak terikat oleh banyak peraturan.
Contoh Percakapan Greet-ing atau aisatsu dalam bahasa jepang.
tegursapa dalam bahasa jepang disebut sebagai aisetsu bukan greeting, namun secara arti masih sama. tegursapa di jepang juga dibedakan dengan dua kategori resmi dan tidak resmi, dengan situasi yang mirip, bedanya dalam budaya jepang aisatsu yang formal dibarengi dengan sikap formal yang jelas.
Contoh percakapan aisatsu resmi bahasa jepang
Sikap formal yang dimaksud seperti menundukan atau membungkukan badan empat puluh lima derajat sedangkan untuk situasi tidak resmi kamu hanya perlu menundukan kepala itupun dengan syarat sudah akrab agar tidak ada kesalahpaham mengenai sopan atau tidak sopan. Untuk contoh percakapan salam dalam bahasa jepang diantaranya sebagai berikut :
Me : “ohayou gozaimasu.”|“Konbanwa.”|”Konnichiwa.”
akhiran Gozaimasu menjadi pelengkap bicara untuk kesopanan saat memberi salam.
Contoh percakapan aisatsu tidak resmi bahasa jepang.
Obrolan tidak resmi dalam bahasa jepang masih memiliki beberapa aturan tidak sebebas bahasa lain. Seperti memanggil nama depan jika belum terlalu akrab dan menggunakan bahasa yang semi formal.
Jika kamu sering menonton anime kamu bisa lihat contoh percakapan di sana adalah versi yang tidak boleh kamu contoh saat kamu ke jepang. ini dikarenakan dalam anime digunakan bahasa yang benar-benar akrab seperti kata “omae wa.” yang agak sedikit kasar. Contoh percakapan aisatsu :
Me : “Ohayou.”|”Ohaa”|”Bon”.